Pergeseran gaya hidup masyarakat, khususnya masyarakat perkotaan , memberikan pengaruh yang begitu besar. Masyarakat perkotaan kini lebih banyak menghabiskan waktu di luar rumah.
Pergeseran gaya hidup ini kemudian dipandang sebagai peluang bisnis yang cukup menjanjikan oleh para pengusaha dengan mendirikan restoran.
Ke-18 desain yang restoran yang ditampilkan dalam buku ini menawarkan suasana dan ambience yang berbeda, yang erat dengan gaya hidup masyarakat saat ini.
penerbit: IMAJI // penulis: Imelda Akmal Architecture Writer Studio // hardback // 17×23 cm // 152 halaman // Indonesia-English (bilingual)
Reviews
There are no reviews yet.